Rancang Bangun Sistem Pendingin pada Mesin Spot Welding

Angga Mahendra, Putu Ade and Adiaksa, I Made Anom and Suarbawa, I Ketut Gde Juli (2024) Rancang Bangun Sistem Pendingin pada Mesin Spot Welding. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Full Text)
RAMA_21401_2115213032_Full..pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text (Cover-Bab 1, Bab 5, Refrensi)
RAMA_21401_2115213032_0021057705_0011076607_Part.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun sistem pendingin pada mesin spot welding. Spot welding adalah salah satu metode pengelasan yang umum digunakan dalam industri manufaktur, terutama dalam penyambungan material logam. Masalah yang sering terjadi pada proses ini adalah peningkatan suhu pada elektroda, yang dapat menurunkan kualitas pengelasan dan umur pakai peralatan. Untuk itu, pengembangan sistem pendingin yang efektif menjadi penting. Hasil dari rancang bangun ini menunjukkan bahwa perbandingan suhu inlet dan outlet pada penggunaan waktu 9 detik dan ampere tertinggi di 7 ampere suhunya tidak jauh berbeda, suhu inlet di 35,78 dan outlet di 36,98, sistem pendingin yang dikembangkan mampu menjaga suhu pada tingkat yang dapat diterima, sehingga meningkatkan kualitas hasil pengelasan dan memperpanjang umur peralatan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: rancang bangun, sistem pendingin, spot welding
Subjects: Ilmu Teknik
Divisions: Jurusan Teknik Mesin > Prodi D3 Teknik Mesin > Tugas Akhir
Depositing User: Putu Ade Angga Mahendra
Date Deposited: 29 Aug 2024 16:00
Last Modified: 29 Aug 2024 16:00
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/12152

Actions (login required)

View Item View Item