Analisis Infrakstruktur Fiber to The Home Pada PT. Solusi Surya Seswata

Wayan, I Wayan Asta Semarjaya (2024) Analisis Infrakstruktur Fiber to The Home Pada PT. Solusi Surya Seswata. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Full Text)
RAMA_57401_2115323056_FULL.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (10MB) | Request a copy
[img] Text (Cover~Bab 1,Bab Dan Referensi)
RAMA_57401_2115323056_0014028201_0805119002_PART.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img] Text (Manual Book)
Manual Book Panduan.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (456kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis infrastruktur fiber to the home (ftth) yang diimplementasikan oleh pt solusi surya deswata di desa besan. Teknologi ftth, khususnya gigabit passive optical network (gpon), dipilih untuk meningkatkan kualitas dan kecepatan akses internet bagi masyarakat di daerah tersebut. Fokus penelitian ini adalah mengevaluasi perencanaan, pemasangan, dan performa jaringan ftth yang diterapkan. Metode penelitian melibatkan observasi lapangan, wawancara dengan tim teknis pt solusi surya deswata, serta analisis dokumen teknis dan laporan kinerja jaringan. Data yang diperoleh dianalisis untuk mengidentifikasi tantangan yang dihadapi selama proses instalasi dan solusi yang diterapkan untuk mengatasi hambatan tersebut. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan tentang efektivitas infrastruktur ftth yang diterapkan oleh pt solusi surya deswata di desa besan. Temuan ini juga diharapkan dapat menjadi panduan bagi perusahaan lain yang ingin mengimplementasikan teknologi ftth di daerah pedesaan atau wilayah dengan karakteristik serupa.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: FTTH, GPON, Desa Besan, PT Solusi Surya Deswata, teknologi broadband.
Subjects: Ilmu Teknik > Teknik Elektro Dan Informatika > Sistem Informasi
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D3 Manajemen Informatika > Tugas Akhir
Depositing User: I Wayan Asta Semarajaya
Date Deposited: 09 Sep 2024 13:42
Last Modified: 09 Sep 2024 13:42
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/13909

Actions (login required)

View Item View Item