Putra, I Wayan Sanjaya (2024) Identifikasi Gangguan KWH Meter Digital 1 Phasa pada Pelanggan di PT.PLN (Persero) ULP Denpasar. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.
Text (Full Text)
RAMA_20403_2115313028_full.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text (Cover - Bab 1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_20403_2115313028_0012096806_0022096104_part.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (831kB) |
Abstract
Di era perkembangan teknologi dan meningkatnya kebutuhan energi listrik, PT. PLN (Persero) ULP Denpasar berupaya meningkatkan layanan kepada masyarakat melalui inovasi program Listrik Prabayar. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi jenis-jenis gangguan, faktor penyebab, dan cara mengatasi gangguan kWh meter prabayar 1 phasa pada pelanggan PT. PLN (Persero) ULP Denpasar. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat lima jenis gangguan, yaitu pada kWh meter Periksa sebanyak 105, LCD Blank pada kWh sebanyak 352, Token Gagal sebanyak 1.618, Keypad Rusak rusak sebanyak 512, dan kWh Meter terbakar sebanyak 156. Faktor penyebab gangguan terbagi menjadi dua kategori, yaitu faktor internal dan eksternal. Faktor internal meliputi kesalahan pemasangan, human error, dan kualitas kWh meter yang buruk. Faktor eksternal meliputi gangguan cuaca, hewan liar, dan vandalisme. Upaya yang dilakukan untuk mengatasi gangguan yang terjadi yaitu dengan segera mungkin melaporkan kepada pihak PLN.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | KWH Meter Prabayar, Gangguan Teknis, PT.PLN ULP Denpasar |
Subjects: | Ilmu Teknik Ilmu Teknik > Teknik Elektro Dan Informatika Ilmu Teknik > Teknik Elektro Dan Informatika > Teknik Elektro |
Divisions: | Jurusan Teknik Elektro > Prodi D3 Teknik Listrik > Tugas Akhir |
Depositing User: | I Wayan Sanjaya Putra |
Date Deposited: | 10 Sep 2024 01:47 |
Last Modified: | 10 Sep 2024 01:47 |
URI: | http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/14063 |
Actions (login required)
View Item |