Identifikasi Faktor - Faktor Pelambatan Arus Lalu Lintas di Ruas Jalan Raya Uluwatu dari SPBU PNB - Perempatan Nirmala Ungasan

Darmawan, Bintang (2024) Identifikasi Faktor - Faktor Pelambatan Arus Lalu Lintas di Ruas Jalan Raya Uluwatu dari SPBU PNB - Perempatan Nirmala Ungasan. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Full Text)
RAMA_22401_2115113003_full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (939kB) | Request a copy
[img] Text (Cover - Bab 1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_22401_2115113003_0004066609_0028106408_part.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (554kB)

Abstract

Identifikasi Faktor - Faktor Pelambatan Arus Lalu Lintas di Ruas Jalan Raya Uluwatu dari SPBU PNB - Perempatan Nirmala Ungasan. Objek penelitian ini adalah fenomena kemacetan yang terjadi di ruas Jalan Raya Uluwatu dari SPBU PNB sampai Perempatan Nirmala Ungasan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa faktor terbesar yang menyebabkan kemacetan yang terjadi di ruas jalan yang ditinjau adalah kendaraan keluar masuk ruas jalan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: macet, ruas jalan, lalu lintas
Subjects: Ilmu Teknik > Teknik Sipil Dan Perencanaan Tata Ruang > Transportasi
Divisions: Jurusan Teknik Sipil > Prodi D3 Teknik Sipil > Tugas Akhir
Depositing User: Bintang Darmawan
Date Deposited: 19 Sep 2024 08:13
Last Modified: 19 Sep 2024 08:13
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/15469

Actions (login required)

View Item View Item