Rancang Bangun Alat Pengisian Oli Transmisi Dan Gardan Kendaraan Dengan Penggerak Motor Listrik

Antara, I Kadek Yudi and Suirya, I Wayan and Sudana, I Made (2022) Rancang Bangun Alat Pengisian Oli Transmisi Dan Gardan Kendaraan Dengan Penggerak Motor Listrik. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Cover - Bab 1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_21401_1915213006_0020086607_0007106906_part.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (814kB)
[img] Text (Full Text)
RAMA_21401_1915213006_full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Mobil adalah kendaraan darat yang digerakkan oleh tenaga mesin yang ada padanya , roda 4 atau lebih yang biasanya menggunakan bahan bakar bensin umtuk menghidupkan mesinnya. Sejalan dengan hal tersebut telah dikenal pula alat pengisian oli transmisi manual sehingga alat ini membutuhkan waktu yang cukup lama untuk melakukan pengisian oli disamping membutuhkan waktu yang cukup lama alat ini juga membutuhkan 2 orang untuk mengoperasikannya. Berdasarlan masalah diatas penulis ingin membuat alat pengisian oli transmisi dan gardan kendaraan dengan penggerak motor listrik yang mampu mengisi oli transmisi maupun gardan dengan cepat dan lebih mudah dari pada mengisi dengan cara manual. Alat pengisian oli transmisi menggunakan system penggerak motor 0,181 Hp dengan kecepatan putaran 2.800 rpm, mentransmisikan daya dan putaran dengan perantara pulley dan sabuk v-belt ke pompa oli. Sehingga oli yang ada dipenampung oli dapat disalurkan melalui selang untuk mengisi oli dirumah transmisi. Setelah dilakukan pengujian, alat pengisian oli transmisi ini dinyatakan mengisi lebih cepat dari alat pengisian oli transmisi secara manual. Adapun rata- rata waktu yang dibutuhkan untuk pengisian oli mobil di volume 2 liter dengan kekentalan oli rored EPA140 yaitu membutuhkan waktu selama 77 detik dan pengisian oli mobil di volume 2 liter dengan keketalan oli rored HAD 90 yaitu membutuhkan waktu 38 detik. Kata kunci : motor listrik, pengisian oli kendaraan dengan penggerak motor listrik. vii DESIGN AND BUILD A TRANSMISSION OIL FILLING DEVICE AND VEHICLE AXLE WITH ELECTRIC MOTOR DRIVE ABSTRACT Cars are land vehicles that are driven by engine power, 4 or more wheels which usually use gasoline to start the engine. In line with this, a manual transmission oil filling tool has also been known so that this tool takes a long time to fill the oil in addition to taking a long time this tool also requires 2 people to operate it. Based on the problem above, the author wants to make a transmission and axle oil filling device with an electric motor drive that is able to fill transmission and axle oil quickly and more easily than manually filling. The transmission oil filling device uses a 0.181 Hp motor drive system with a rotation speed of 2800 rpm, transmits power and rotation by means of a pulley and a v-belt belt to the oil pump. So that the oil in the oil reservoir can be channeled through the hose to fill the oil in the transmission housing. After testing, the transmission oil filling tool is declared to fill faster than the transmission oil filling tool manually. The average time needed to fill car oil in a volume of 2 liters with an EPA140 rored oil viscosity which takes 77 seconds and a car oil filling in a 2 liter volume with an HAD 90 rored oil viscosity which takes 38 seconds. Keywords: electric motor, filling vehicle oil with electric motor drive.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Ilmu Teknik
Ilmu Teknik > Ilmu Keteknikan Industri > Teknik Mesin (dan Ilmu Permesinan Lain)
Divisions: Jurusan Teknik Mesin > Prodi D3 Teknik Mesin > Tugas Akhir
Depositing User: I Kadek Yudi Antara
Date Deposited: 19 Sep 2022 04:03
Last Modified: 19 Sep 2022 04:03
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/1583

Actions (login required)

View Item View Item