Penanganan Check In Layover oleh Front Desk Agent di Harris Hotel Kuta Tuban

Dewi, Ni Kadek Mega Utami and Suja, I Ketut and Arjana, I Wayan Basi (2022) Penanganan Check In Layover oleh Front Desk Agent di Harris Hotel Kuta Tuban. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Full Text)
RAMA_93402_1915823094_full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (Cover - Bab1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_93402_1915823094_0031126475_0031126283_part.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (622kB)

Abstract

Front office department merupakan departemen yang sangat penting di hotel. Letak kantor depan biasanya di dekat pintu masuk hotel atau lobby. Kantor depan merupakan sumber segala informasi di hotel yang biasanya diatur dan dijaga oleh Front Desk Agent. Front Desk Agent berperan penting dalam menciptakan kesan yang baik bagi setiap tamu yang menginap di Harris Hotel Kuta Tuban. Mereka dituntut memiliki pengetahuan yang baik tentang produk hotel dan fasilitas selain kemampuan dan sikap yang baik. Harris Hotel Kuta Tuban berlokasi di tempat strategis yaitu di sebelah Bandara Internasional Ngurah Rai. Hotel ini sangat ideal untuk transit antar penerbangan dan tujuan bisnis atau liburan. Maka dari itu, hotel ini sering mendapatkan penumpang pesawat yang jadwalnya dipindahkan atau tertunda akibat beberapa faktor yang disebut layover.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Ilmu Sosial Humaniora > Ilmu Sosial
Divisions: Jurusan Pariwisata > Prodi D3 Perhotelan > Tugas Akhir
Depositing User: Ni Kadek Mega Utami Dewi
Date Deposited: 07 Sep 2022 02:28
Last Modified: 07 Sep 2022 02:28
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/169

Actions (login required)

View Item View Item