Uji Ekperimental Kuat Tekan Beton Normal Dengan Perlakuan Berbagai Kadar Air

Adnyani, Ida Ayu Kade Prami and Sudiarta, I Komang and Sujahtra, I Wayan (2022) Uji Ekperimental Kuat Tekan Beton Normal Dengan Perlakuan Berbagai Kadar Air. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Full Text)
RAMA_22401_1915113013_full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy
[img] Text (Cover - Bab 1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_22401_1915113013_0026097704_0026056410_part.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (673kB)

Abstract

ABSTRAK Beton adalah material komposit yang terdiri dari campuran agregat kasar (krikil), agregat halus (pasir), zat pengikat (semen) dan air. Dalam membuat beton perlu melakukan perhitungan untuk menentukan campuranya. Dalam pelaksanaanya sering terjadi penambahan air pada saat pengecoran dikarenakan terjadinya penurunan kadar air pada campuran beton. Penambahan air pada campuran beton saat pengecoran mungkin akan mempengaruhi kualis beton yang dihasilkan. Oleh karena itu dilakukan pengujian kuat tekan beton dengan penambahan air pada saat pengecoran. Penambahan air pada beton dapat dilakukan jika tidak melebihi dari batas toleransinya. Kajian dalam penelitian ini merupakan studi kasus yang menitikberatkan pada hasil kuat tekan beton terhadap penambahaan air pada beton normal yang selanjutnya dilakukan perbandingan hasil kuat tekan beton normal pada proyek pembangunan gedung DPRD Bangli dengan beton yang ditambahkan air. Dilakukan tinjauan perbandingan kuat tekan beton yang ditambahkan air dengan metode destructive test dengan menggunakan alat compressive test. Untuk perbandinga benda uji dengan variasi penambahan air 5%, 10%, 15%, 20% dilakuka perbandingan dengan beton normal. Kata Kunci: Beton, Campuran, Kuat Tekan, Perbandingan, Perhitungan, Pengujian, Air.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Ilmu Teknik > Teknik Sipil Dan Perencanaan Tata Ruang
Divisions: Jurusan Teknik Sipil > Prodi D3 Teknik Sipil > Tugas Akhir
Depositing User: Ida Ayu Kade Prami Adnyani
Date Deposited: 22 Sep 2022 03:28
Last Modified: 22 Sep 2022 03:28
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/1863

Actions (login required)

View Item View Item