Implementasi Pengembangan Karir dan Motivasi Kerja serta Implikasinya terhadap Kinerja Karyawan pada PT Bank Pembangunan Daerah Bali Cabang Badung

Maharani, Ni Luh Gede Sri and Sukarta, I Wayan and Santra, I Ketut (2022) Implementasi Pengembangan Karir dan Motivasi Kerja serta Implikasinya terhadap Kinerja Karyawan pada PT Bank Pembangunan Daerah Bali Cabang Badung. Repositori Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Artikel)
RAMA_93308_1815744096_artikel.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (236kB)
[img] Text (Surat Pernyataan Bebas Plagiarisme)
RAMA_93308_1815744096_pernyataan.pdf - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (117kB)
Official URL: https://repository.pnb.ac.id

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pengembangan karir dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan di PT Bank Pembangunan Daerah Bali Cabang Badung, Populasi penelitian ini ada seluruh karyawan Bank BPD Bali Cabang Badung yang berjumlah 36 orang. Teknik pengambilan sampel mengunakan metode sampel jenuh atau seluruh seluruh populasi dijadikan sebagai sampel. Metode Analisa yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Adapun variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah pengaruh pengembangan karir (X1) dan motivasi kerja (X2) dan kinerja karyawan (Y). Jenis data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah melalui observasi, wawancara dan kuesioner. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis yaitu uji-t dan uji-F ditemukan bahwa pengembangan karir dan motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan di Bank BPD Bali Cabang Badung. Dari hasil perhitungan koefisien determinasi diperoleh nilai adjusted R2 sebesar 0.782 artinya sebesar 78.2% kinerja karyawan dipengaruhi oleh pengembangan karir dan motivasi kerja dan sisanya sejumlah 21.8% dipengaruhi faktor lain. Ini berarti semakin baik pelaksanaan pengembangan karir maka semakin meningkat pula kinerja karyawan. Begitu juga dengan motivasi kerja, semakin tinggi motivasi kerja karyawan maka semakin meningkat juga kinerja karyawan.

Item Type: Article
Subjects: Ilmu Ekonomi > Ilmu Manajemen > Manajemen
Divisions: Jurusan Administrasi Bisnis > Prodi D4 Manajemen Bisnis Internasional > Skripsi
Depositing User: Ni Luh Gede Sri Maharani
Date Deposited: 29 Sep 2022 04:04
Last Modified: 29 Sep 2022 04:04
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/2519

Actions (login required)

View Item View Item