Manar HRP, Syariful and Santosa, I Dewa Made Cipta and Temaja, I Wayan (2022) Redesain Truk Kontainer Dingin Menggunakan Refrigerasi Kombinasi Tenaga Surya. Undergraduate thesis, Politeknik Negeri Bali.
Text (Full Text)
RAMA_58301_1815234027_full.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (5MB) | Request a copy |
|
Text (Cover - Bab 1, Bab 5, Referensi)
RAMA_58301_1815234027_0021127202_0022106802_part.pdf - Published Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (1MB) |
Abstract
Pengunaan sistem refrigerasi berbasis kompresi uap menjadi salah satu alat yang sangat umum digunakan oleh masyarakat, contohnya kulkas yang rata-rata masih menggunakan refrigeran yang mengandung CFC (chloro Fluoro Carbon). Perlu dikembangkan sistem pendingin alternatif yang lebih ramah lingkungan dan juga menggunakan sumber energi terbarukan untuk melestarikan lingkungan. Salah satunya adalah mesin refrigerasi untuk truk refrigerasi menggunakan tenaga surya sebagai energi utama, dimana sebelumnya masih menggunakan mesin diesel sebagai penggerak atau energi utama yang digunakan pada truk refrigerasi konvensional pada umumnya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengembangkan inovasi pada energi terbarukan pada truk refrigerasi dengan mengkombinasikan solar panel untuk mengangkut bahan baku makanan, baik itu ikan, daging, buah, dan sayur-sayuran. Perancangan ini meliputi proses pembuatan desain kontainer pada truk refrigerasi, perakitan sistem pendingin, serta mengkombinasikan penggunaan solar panel terhadap sistem. Pada redesain truk kontainer pendingin ini mempertimbangkan bahan isolasi serta menambahkan panel surya di atasnya guna untuk membantu pengisian daya terhadap baterai dalam memaksimalkan daya yang dibutuhkan terhadap sistem pendingin, serta dapat memaksimalkan kinerja mesin utama dalam pemanfaatan energi baru terbarukan
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Ilmu Teknik Ilmu Teknik > Ilmu Keteknikan Industri > Teknik Mesin (dan Ilmu Permesinan Lain) Ilmu Teknik > Ilmu Keteknikan Industri > Teknik Refrigerasi |
Divisions: | Jurusan Teknik Mesin > Prodi D4 Teknologi Rekayasa Utilitas > Skripsi |
Depositing User: | Syariful Manar Hrp |
Date Deposited: | 27 Sep 2022 09:21 |
Last Modified: | 07 Oct 2022 07:31 |
URI: | http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/2996 |
Actions (login required)
View Item |