Analisis Kecepatan Potong Mesin Pencacah Sampah Organik Model Fly Wheel

Putra, Gusti Ngurah Ersandya Krishna and Sudana, I Made and Suparta, I Nyoman (2022) Analisis Kecepatan Potong Mesin Pencacah Sampah Organik Model Fly Wheel. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Full Text)
RAMA_21401_1915213079_Full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (Cover - Bab 1, Bab 5, dan Referensi)
RAMA_21401_1915213079_0007106906_0031126377_Part.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (335kB)

Abstract

Mesin ini digunakan untuk mencacah daun, ranting dan dahan menjadi sangat kecil, tujuan sampah organik dicacah untuk mengindari bau busuk akibat pembusukan dari sampah organik atau dapat dijadikan pupuk kompos. Besar kecepatan potong pada Mesin pencacah sampah organik. Waktu pencacahan daun ketapang sebanyak 2,5 Kg Rata-rata waktu yang didapat tanpa fly wheel 2,0 menit dan dengan fly wheel 1,7 menit dan selisih waktu 0,3 menit. Waktu pencacahan ranting ketapang sebanyak 2,5 Kg Rata-rata waktu yang didapat tanpa fly wheel 2,2 menit dan dengan fly wheel 2,0 menit. Dan selisih waktu 0,2 menit. Waktu pencacahan dahan jati sebanyak 2,5 Kg Rata-rata waktu yang didapat tanpa fly wheel 2,6 menit dan dengan fly wheel 2,0 menit. Dan selisih waktu 0,6 menit. Jadi besar kecepatan potong dengan menggunakan fly wheel lebih baik. Hasil produktivitas yang didapat pada mesin pencacah sampah organik. Hasil produktivitas pencacahan daun tanpa fly wheel sebesar 48% dan yang menggunakan fly wheel sebesar 58%, maka hasil pencacahan daun dengan fly wheel lebih produktif 10%. Hasil produktivitas pencacahan ranting tanpa fly wheel sebesar 44% dan yang menggunakan fly wheel sebesar 49%, maka hasil pencacahan ranting dengan fly wheel lebih produktif 5%. Hasil produktivitas pencacahan dahan tanpa fly wheel sebesar 37% dan yang menggunakan fly wheel sebesar 49%, maka hasil pencacahan dahan dengan fly wheel lebih produktif 12%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Ilmu Teknik
Ilmu Teknik > Ilmu Keteknikan Industri > Teknik Mesin (dan Ilmu Permesinan Lain)
Divisions: Jurusan Teknik Mesin > Prodi D3 Teknik Mesin > Tugas Akhir
Depositing User: Gusti Ngurah Ersandya Krishna Putra
Date Deposited: 28 Sep 2022 17:06
Last Modified: 22 Oct 2022 06:53
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/3218

Actions (login required)

View Item View Item