Penanganan Tamu dengan Special Occasion oleh Guest Ecperience Ambassador di Sofitel Bali Nusa Dua

Dewi, Ni Nyoman Aristya Sukma and Kanca, I Nyoman and Pugra, I Wayan (2022) Penanganan Tamu dengan Special Occasion oleh Guest Ecperience Ambassador di Sofitel Bali Nusa Dua. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Full Text)
RAMA_93402_1915823058_full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (Cover - Bab 1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_93402_1915823058_0031126083_0031126378_part.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB)

Abstract

Sofitel Bali Nusa Dua Beach Resort merupakan salah satu hotel bintang 5 yang terletak di kawasan ITDC, Nusa Dua. Hotel ini dibangun dengan perpaduan tradisi budaya Prancis dan Bali sehingga memiliki desain interior yang menarik. Sofitel Bali Nusa Dua Beach Resort memiliki value yang akan dipenuhi oleh setiap ambassador departemen yang bekerja. Bekerja sesuai dengan salah satu Sofitel values yaitu passion for excellence dan citra hotel yaitu cousu main. Cousu main memiliki pengertian menciptakan emosi, kejutan dan kesenangan untuk setiap tamu, melalui perhatian dan hasrat untuk setiap detailnya. Maka dari itu, Guest Experience Ambassador memiliki peranan penting karena memiliki tugas yang berhubungan langsung dengan tamu dan perantara atau jembatan antara tamu dengan pihak hotel.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Ilmu Sosial Humaniora > Ilmu Sosial
Divisions: Jurusan Pariwisata > Prodi D3 Perhotelan > Tugas Akhir
Depositing User: Ni Nyoman Aristya Sukma Dewi
Date Deposited: 05 Oct 2022 03:08
Last Modified: 05 Oct 2022 03:08
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/4315

Actions (login required)

View Item View Item