Rancang Bangun Alat Pengalus Bumbu

Widiadnyana, I Made and Bangse, I Ketut and Arsawan, I Made (2022) Rancang Bangun Alat Pengalus Bumbu. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (full text)
RAMA_21401_1915213054_FULL.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (cover-Bab1, Bab5 dan Referensi)
RAMA_21401_1915213054_0013126612_0024107603_part.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (685kB)

Abstract

Rempah adalah tanaman atau bagian tanaman yang bersifat aromatik dan digunakan dalam makanan dengan fungsi utama sebagai pemberi cita rasa. Penggunaan rempah-rempah dalam seni kuliner telah diketahui secara luas. Selain terkait makanan, rempah-rempah sejak lama juga digunakan sebagai jamu, kosmetik dan antimikroba. Dengan semakin meningkatnya kesadaran manusia akan kesehatan dan peran penting kesehatan berbasis tanaman, konsumsi makanan dan minuman berbasis rempah-rempah Prinsip kerja alat ini yaitu memanfaatkan gerak putar atau rotasi dari motor listrik yang di hubungkan dengan mata pisau yang di modifikasi. Alat ini menerapkan gaya sentrifugal yang memanfaatkan gerak putar atau rotasi dari motor listrik. Ketika motor listrik dihidupkan, motor listrik akan memutar mata pisau yang ada pada dalam body alat. Dimensi alat yang saya buat tinggi 49 cm cm, panjang 38 cm, lebar 19 cm, dan besi pipa yang memilik diameter 2,5 cm sebagai rumah seal, body memiliki diameter 12,5 cm dan tinggi 20 cm, bagian dalam corong memiliki lebar 5 x 5 cm dan bagian atas corong memilik lebar 10 x 10 cm dan tinggi corong 9 cm ,dan plat karbon yang digunkan sebagi mata pisau dan mengunakan motor listrik ¼ hp, memilik RPM 2.850 dan,memilik daya sebesar 125 watt Hasil pengujian mendapatkan waktu menggunakan bumbu seberat 1 kg dengan waktu 2 menit Kata kunci: bumbu, alat penghalus bumbu, motor listrik

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Ilmu Teknik
Ilmu Teknik > Ilmu Keteknikan Industri > Teknik Mesin (dan Ilmu Permesinan Lain)
Divisions: Jurusan Teknik Mesin > Prodi D3 Teknik Mesin > Tugas Akhir
Depositing User: I Made Widiadnyana
Date Deposited: 14 Sep 2022 04:44
Last Modified: 14 Sep 2022 04:44
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/716

Actions (login required)

View Item View Item