Yudianingsih, Ni Wayan and Yudistira, Cokorda Gede Putra and Astariani, Putu Sandra Putri (2023) Analisis Transformational Leadership Style, Work Environment dan Knowledge Sharing Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Ritra Cargo Indonesia Cabang Denpasar. Undergraduate thesis, Politeknik Negeri Bali.
Text (Full Text)
RAMA_93308_1915744095_full.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text (Cover - Bab 1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_93308_1915744095_0027086808_0008089701_part.pdf - Published Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (619kB) |
Abstract
Peran transformational leadership style bagi sebuah organisasi sudah banyak dilakukan riset, tetapi dari riset yang ada mengeluarkan hasil yang berbeda-beda dalam pengaruhnya terhadap suatu organisasi atau perusahaan. Begitu juga dengan work environment dan knowledge sharing dalam suatu perusahaan. Penelitian ini dilakukan di PT Ritra Cargo Indonesia Cabang Denpasar yang merupakan perusahaan ekspor impor bertaraf internasional. Penelitian ini berjudul “Analisis Transformational Leadership Style, Work Environment dan Knowledge Sharing terhadap Kinerja Karyawan pada PT Ritra Cargo Indonesia Cabang Denpasar”. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis dan menjelaskan pengaruh transformational leadership style, work environment dan knowledge sharing secara parsial dan simultan terhadap kinerja karyawan. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan sampel sebanyak 40 responden. Teknik analisis yang digunakan yaitu analisis regresi linier berganda, yang dianalisis dengan menggunakan program SPSS versi 25. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa transformational leadership style, work environment dan knowledge sharing secara parsial dan simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT Ritra Cargo Indonesia Cabang Denpasar. Kata Kunci: Transformational Leadership Style, Work Environment, Knowledge Sharing, Kinerja Karyawan
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Ilmu Ekonomi > Ilmu Manajemen Ilmu Ekonomi > Ilmu Manajemen > Manajemen |
Divisions: | Jurusan Administrasi Bisnis > Prodi D4 Manajemen Bisnis Internasional > Skripsi |
Depositing User: | Ni Wayan Yudianingsih |
Date Deposited: | 09 Sep 2023 04:42 |
Last Modified: | 09 Sep 2023 04:49 |
URI: | http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/8160 |
Actions (login required)
View Item |