E-Marketing Berbasis Website Sebagai Media Promosi Dan Informasi Di Kopi Kota

Dewi, Putu Anastasya Krisna and Hariyanti, Ni Kadek Dessy and Priyana, I Putu Okta (2023) E-Marketing Berbasis Website Sebagai Media Promosi Dan Informasi Di Kopi Kota. Undergraduate thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Cover - Bab 1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_93308_1915744134_0001127603_0018108809_part.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB)
[img] Text (Full Text)
RAMA_93308_1915744134_full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (11MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membuat website sebagai wadah untuk menyampaikan berbagai informasi dan promosi mengenai Kopi Kota Bali. Metode yang digunakan penulis adalah System Development Life Cycle (SDLC). Penulis membatasi perancangan website ini dengan melakukan tahap requirements analysis, design, development dan testing. Tahap requirements analysis dilakukan dengan mengumpulkan data melalui observasi dan wawancara terhadap owner Kopi Kota. Lalu pada tahap design dilakukan dengan membuat sitemap, wireframe, dan site layout. Selanjutnya pada tahap development dilakukan pengembangan dari design yang sudah dibuat, yaitu menerapkannya ke dalam website. Lalu pada tahap testing dilakukan dengan mencoba segala fitur yang ada pada website apakah dapat berfungsi dengan baik atau tidak. Hasil dari penelitian ini adalah website yang dapat menampung segala informasi dan promosi yang ada di Kopi Kota.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Ilmu Ekonomi > Ilmu Manajemen > Manajemen Informatika
Divisions: Jurusan Administrasi Bisnis > Prodi D4 Manajemen Bisnis Internasional > Skripsi
Depositing User: Putu Anastasya Krisna Dewi
Date Deposited: 09 Sep 2023 16:02
Last Modified: 09 Sep 2023 16:02
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/9560

Actions (login required)

View Item View Item