Pembuatan Menu Italian Set Breakfast di Main Kitchen Bulgari Resort Bali

Yudith, Revano and Ruki, Made and Suja, I Ketut (2023) Pembuatan Menu Italian Set Breakfast di Main Kitchen Bulgari Resort Bali. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Cover - Bab 1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_93402_2015823182_0006106208_0031126475_part.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img] Text (Full Text)
RAMA_93402_2015823182_full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (8MB) | Request a copy

Abstract

Adapun beberapa tujuan serta kegunaan penulisan Tugas akhir yaitu diantaranya: 1. Tujuan a.Untuk mengetahui Pembuatan Menu Italian Set Breakfast di Main Kitchen Bulgari Resort Bali. b. Untuk mengetahui hambatan yang serta mengurangi resiko selama Pembuatan Menu Italian Set Breakfast di Main Kitchen Bulgari Resort Bali dan solusinya. 2. Kegunaan Penulisan Tugas Akhir a. Bagi mahasiswa Sebagai bahan literatur mahasiswa/i dalam mempelajari serta mengetahui pembuatan menu sarapan khas italia yang dapat diterapkan selama praktik dalam mata kuliah pengolahan makanan kontinental di Program Studi Diploma III Perhotelan Jurusan Pariwisata Politeknik Negeri Bali. b. Bagi Politeknik Negeri Bali Laporan tugas akhir ini dapat menjadi salah satu sumber referensi bahan ajar dalam mata kuliah pengolahan makanan kontinental khusus nya Pembuatan Menu Italian Set Breakfast. c. Bagi Perusahaan Laporan tugas akhir ini dapat menjadi bahan bacaan dan pertimbangan dalam kurun waktu tertentu sebelum terdapat perubahan standar operasional. Khususnya dalam pembuatan menu Italian Set Breakfast bagi para para karyawan magang.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Ilmu Sosial Humaniora
Divisions: Jurusan Pariwisata > Prodi D3 Perhotelan > Tugas Akhir
Depositing User: Revano Yudith
Date Deposited: 14 Sep 2023 02:23
Last Modified: 14 Sep 2023 02:23
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/10258

Actions (login required)

View Item View Item