Pembersihan Kamar Pjk oleh Room Attendant di Renaissance Bali Uluwatu Resort & Spa

Pratiwi, Luh Putu Agustina and Sudarmini, Ni Made and Suardani, Made (2022) Pembersihan Kamar Pjk oleh Room Attendant di Renaissance Bali Uluwatu Resort & Spa. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Full Text)
RAMA_93402_1915823022_full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (Cover – Bab 1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_93402_1915823022_0026056411_0012037302_part.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (634kB)

Abstract

Pembersihan Kamar PJK oleh Room Attendant Di Renaissance Bali Uluwatu Resort & SPA terdiri dari 3 tahap yaitu, Tahap Persiapan sebelum melakukan pekerjaan seorang room attendant melakukan beberapa tahap persiapan yang meliputi persiapan diri, persiapan trolley serta mengikuti morning briefing. Lalu tahap pelaksanaan, dalam pelaksanaan tugasnya seorang room attendant harus mengikuti prosedur yang telah ditetapkan oleh hotel dalam membersihkan kamar tamu, seperti langkah-langkah awal pembersihan kamar yang dimulai dari memasuki kamar, menyalakan lampu, stripping bed, making bed, membersihkan bath room, melengkapi perlengkapan kamar. Dalam pelaksanaan tahap akhir maka seorang room attendant harus me-record pada roomboy control sheet apa saja yang dilengkapi di kamar PJK.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Ilmu Teknik > Ilmu Keteknikan Industri > Teknik Industri
Divisions: Jurusan Pariwisata > Prodi D3 Perhotelan > Tugas Akhir
Depositing User: Luh Putu Agustina Pratiwi
Date Deposited: 29 Sep 2022 04:20
Last Modified: 29 Sep 2022 04:20
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/3369

Actions (login required)

View Item View Item