Analisis Prosedur Penagihan Piutang Iuran pada BPJS Ketenagakerjaan Kantor Cabang Denpasar

Noviantika, Ni Kadek Dinda and Sudiartha, I Ketut and Astawa, I Putu Mertha (2023) Analisis Prosedur Penagihan Piutang Iuran pada BPJS Ketenagakerjaan Kantor Cabang Denpasar. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Full Text)
RAMA_62401_2015613130_full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (Cover - Bab 1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_62401_2015613130_0017076010_0017036208_part.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (894kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui prosedur serta langkah-langkah yang digunakan dalam proses penagihan piutang iuran. Jenis penelitian menggunakan metode analisis deskriptif dan teknik pengumpulan data menggunakan metode wawancara,observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan banyaknya piutang iuran yang tertunggak,tiap peserta BPJS Ketenagakerjaan wajib membayar iuran ketenagakerjaannya guna menjamin terpenuhinya perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan kepada peserta BPJS Ketengakerjaan tetapi banyak peserta yang belum membayar iuran mengakibatkan banyaknya piutang. Dengan adanya piutang, maka pihak BPJS Ketenagakerjaan berupaya untuk menagih piutang tersebut agar pembayaran piutang iuran berjalan lancar, maka diperlukan prosedur penagihan piutang untuk mengurangi piutang iuran yang tertunggak.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Ilmu Ekonomi
Ilmu Ekonomi > Ilmu Ekonomi
Ilmu Ekonomi > Ilmu Ekonomi > Akuntansi
Divisions: Jurusan Akuntansi > Prodi D3 Akuntansi > Tugas Akhir
Depositing User: Ni Kadek Dinda Noviantika
Date Deposited: 14 Sep 2023 14:54
Last Modified: 14 Sep 2023 14:54
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/10390

Actions (login required)

View Item View Item