Rancang Bangun Alat Pengisi Oli Transmisi dan Gardan dengan Sistem Pneumatik

Kasiha, Bryan Antonio (2024) Rancang Bangun Alat Pengisi Oli Transmisi dan Gardan dengan Sistem Pneumatik. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Full Text)
RAMA_21401_2115213043_full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (12MB) | Request a copy
[img] Text (Cover - Bab 1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_21401_2115213043_0026098806_0021057705_part.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (3MB)

Abstract

Bengkel mobil sering sekali melakukan pergantian oli pada kilometer yang sudah di tentukan oleh standar dealer resmi. Oli adalah minyak pelumas yang di gunakan untuk melumasi bagian yang bergesek metal dengan metal. Untuk mengurangi gesekan metal dengan metal supaya kinerja mesin dapat optimal. berbagai macam macam oli yaitu oli mesin, oli transmisi, dan oli gardan. Setiap jenis oli memiliki kekentalan yang berbeda-beda, karena kinerja oli mesin, oli transmisi, dan oli gardan itu berbeda-beda. penggunaan oli haruslah tepat dengan fungsinya. Bengkel resmi dalam pengisian oli transmisi dan oli gardan dilakukan dengan cara pompa manual menggunakan tenaga fisik. Oli yang diisi pada Transmisi 2 liter sedangkan Oli Gardan 3 liter. Pemompa ini para mekanik memegang tuas pompa pada tangan kanan dan tangan kiri memegang selang pengisi oli. Berdasarkan masalah diatas penulis ingin membuat “alat pengisi oli transmisi dan gardan dengan sistem pneumatik” yang mampu mengisi oli transmisi maupun gardan dengan cepat dan lebih mudah dari pada mengisi dengan cara manual. Dan juga kedepannya dapat di kembangkan lebih baik lagi dan di pergunakan sesuai dengan fungsinya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: pergantian oli, pengisian oli, pneumatik
Subjects: Ilmu Teknik > Ilmu Keteknikan Industri > Teknik Mesin (dan Ilmu Permesinan Lain)
Divisions: Jurusan Teknik Mesin > Prodi D3 Teknik Mesin > Tugas Akhir
Depositing User: Bryan Antonio Kasiha
Date Deposited: 02 Sep 2024 13:14
Last Modified: 02 Sep 2024 13:14
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/12339

Actions (login required)

View Item View Item