Penanganan Logistik Hybrid Event pada Bali Digital Talk: Bolstering Economic Recovery Through Acceleration of Digital Ecosystem oleh PT Daniswara Logistik Konvensi

Missa, Yulius Fransisco and Suparta, I Ketut and Widana, I Putu Krisna Arta (2022) Penanganan Logistik Hybrid Event pada Bali Digital Talk: Bolstering Economic Recovery Through Acceleration of Digital Ecosystem oleh PT Daniswara Logistik Konvensi. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Full Text)
RAMA_93401_1915813042_FULL.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (Cover- Bab 1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_93401_1915813042_0030086604_0711018902_PART.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (615kB)

Abstract

PT Daniswara Logistik Konvensi merupakan perusahaan pendukung konferensi profesional terkemuka, logistik konferensi dan produksi acara yang sangat dihargai oleh pelanggannya. Dengan pengalaman konferensi dan acara selama bertahun-tahun, personel kunci PT Daniswara Logistik Konvensi dapat mendukung rencana pada customernya dan menggelar konferensi serta acara yang sukses di Bali dan kota-kota lain di Indonesia. Keahlian PT Daniswara Logistik akan membantu dan mencapai tujuan konferensi serta acara. PT Daniswara Logistik Konvensi adalah sebuah perusahaan pendukung konferensi profesional, logistik, dan event production yang berada di bawah PT Melali MICE. Selain itu PT Daniswara Logistik Konvensi sudah banyak menangani berbagai macam event seperti ASEAN Senior Officials Meeting on Transnational Crime (SOMTC), International Bali Clean Energy Forum and Exhibition (BCEF), West Java Provincial's Refresher Training on Rural Community Assistance, dan event yang trakhir PT Daniswara Logistik Konvensi tangani yaitu Bali Digital Talk: Bolstering Economic Recovery Through Accelaration of Digital Ecosystem. Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali menyelenggarakan kegiatan Web Seminar Nasional ini Dalam rangka mendorong perluasan dan penguatan ekosistem digital di Bali dan mempercepat pemulihan ekonomi Bali, khususnya melalui digitalisasi pada sektor ekonomi kreatif. Bali Digital Talk: Bolstering Economic Recovery through Accelaration of Digital Ecosystem dilaksanakan pada tanggal 31 Maret 2022 yang diselenggarakan di Gedung BI Renon, Bali, Indonesia.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Ilmu Sosial Humaniora
Divisions: Jurusan Pariwisata > Prodi D3 Usaha Perjalanan Wisata > Tugas Akhir
Depositing User: Yulius Fransisco Missa
Date Deposited: 20 Sep 2022 02:21
Last Modified: 20 Sep 2022 02:21
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/1736

Actions (login required)

View Item View Item