Astini, Ni Luh Ari and Dewi, Kadek Cahya and Lina, Ni Putu Maha (2022) Optimalisasi Proses Rekrutmen Melalui Desain Sistem Informasi Rekrutmen Berbasis Website Pada PT Bangun Inovasi Teknologi. Repositori Politeknik Negeri Bali.
Text (Surat Pernyataan Bebas Plagiarisme)
RAMA_93308_1815744079_pernyataan.pdf - Supplemental Material Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (201kB) |
|
Text (Artikel)
RAMA_93308_1815744079_artikel.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (640kB) |
Abstract
Sistem informasi rekrutmen dapat dijadikan solusi dalam menangani proses penerimaan karyawan dalam sebuah perusahaan. Dengan adanya sistem informasi rekrutmen perusahaan dapat memilih sendiri karyawan yang tepat untuk perusahaan. Selain itu perusahaan dapat mengelola data pelamar dalam satu database sehingga data pelamar tidak menumpuk dalam filing cabinet. Dalam penelitian ini penulis membahas mengenai bagaimana merancang sistem informasi rekrutmen pada PT Bangun Inovasi Teknologi. Adapun metodologi pengembangan sistem yang digunakan adalah system development life cycle (SDLC) model waterfall yang meliputi tahapan perencanaan system, analisis system, pernacangan system dan implemtasi. Hasil yang di capai dari penelitian ini adalah desain system informasi rekrutmen, dengan adanya system informasi rekrutmen ini diharapkan dapat membuat devisi human resources (HR) dalam proses rekrutmen, serta memudahkan manager/direktur melihat laporan penerimaan karyawan. Kata Kunci: Rekrutmen, Sistem Informasi Rekrutmen, SDLC, Waterfall
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Ilmu Ekonomi > Ilmu Manajemen > Manajemen |
Divisions: | Jurusan Administrasi Bisnis > Prodi D4 Manajemen Bisnis Internasional > Skripsi |
Depositing User: | Ni Luh Ari Astini |
Date Deposited: | 29 Sep 2022 04:59 |
Last Modified: | 29 Sep 2022 04:59 |
URI: | http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/2496 |
Actions (login required)
View Item |