Andika, I Putu Ade and Budarma, I Ketut and Oka, I Made Darma (2022) Pengembangan Ecomangrove Berbasis Masyarakat di Desa Kedonganan, Kecamatan Kuta. Masters thesis, Politeknik Negeri Bali.
Text (Full Text)
RAMA_93103_2015885014_Full.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) | Request a copy |
|
Text (Cover - Bab 1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_93103_2015885014_0031126283_0020106508_part.pdf - Published Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (2MB) |
Abstract
Tujuan: Penelitian ini berteujuan untuk menemukan model pengembangn Ekowisata Mangrove Kedonganan yang berbasis masyarakat, sebelumnya dikelola secara “individual” oleh masing-masing kelompok nelayan yang ada di kawasan hutan mangrove Kedonganan, menjadi pengelolaan yang terorganisir dengan melibatkan desa adat dan semua elemen masyarkat lokal Kedonganan. Metode Penelitian: Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah, metode deskriptif kualitatif dengan menganalisa permasalahan yang terjadi pada pengelolaan kawasan mangrove Kedonganan oleh masing-masing kelompok nelayan, metode pengumapulan data yang digunakan adalah dengan metode observasi di kawasan mangrove Kedonganan dengan luas 22 hektar. Wawancancara dengan tehnik penentuan narasumber menggunakan tehinik purposive sampling atau penentuan narasumber yang dianggap bisa memberikan informasi dan mengetahui kedaan objek yang sedang diteliti, ada empat narasumber didalam penelitian ini: Bendesa Adata Kedonganan, Pengurus dari masing-masing kelompok nelayan dan dari BUPDA Kedonganan. Dokumentasi dari setiap kegiatan penelitian termasuk dalam proses wawancara direkam selama kegiatan wawancara berlangsung. Hasil dan Pembahasan: Pengelolaan kawasan mangrove Kedonganan yang dikelola secara “individual” oleh kelompok nelayan yang ada di kawasan ini, menimbulkan polemik ditengah-tengah masyrakat, Implikasi: Model pengebangan yang dibuat oleh peneliti untuk mengatasi masalah ini menggunakan Konsep CBT dan Tri Hita Karana agar pengelolaan kawasan ini menajdi harmonis atara tiga elemen yang ada dan seluruh masyarakat dapat terlibat dalam pengelolaan dan pengembanagan kawasan Ekomangrove Kedonganan dan Desa Adat Kedonganan yang menjadi pelindung di Kawasan ini.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | Ilmu Sosial Humaniora > Ilmu Sosial > Ilmu Kesejahteraan Sosial |
Divisions: | Jurusan Pariwisata > Prodi S2 Perencanaan Pariwisata > Tesis |
Depositing User: | I Putu Ade Andika |
Date Deposited: | 30 Sep 2022 00:25 |
Last Modified: | 30 Sep 2022 00:25 |
URI: | http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/2987 |
Actions (login required)
View Item |