Mekanisme Pembayaran Internal Melalui Sistem Appays Oleh Unit General Service Pada PT Angkasa Pura I Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai-Bali

Dewi, Kadek Merlina Kuswara and Sitawati, Anak Agung Raka and Suta, I Gusti Lanang (2022) Mekanisme Pembayaran Internal Melalui Sistem Appays Oleh Unit General Service Pada PT Angkasa Pura I Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai-Bali. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Full Text)
RAMA_63411_19154713016_full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text (Cover - Bab 1, Bab 5 dan Refrensi)
RAMA_63411_1915713016_0012086106_0020046804_part.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Administrasi merupakan salah satu kegiatan yang memiliki peran penting untuk suatu organisasi dalam mencapai tujuannya. Dengan adanya perkembangan teknologi yang semakin canggih mengakibatkan tuntutan baru untuk menciptakan kinerja dan pelayanan yang efektif dan efesien, sehingga banyak organisasi atau perusahaan menciptkan inovasi-inovasi baru yang dapat menunjang kegiatan operasional dengan memanfaatkan kecanggihan teknologi saat ini. Tujuan dari peneliatian ini adalah untuk mengetahui mekanisme pembayaran internal oleh sistem Appays yang merupakan sistem baru yang dirancang khusus untuk kegiatan pembayaran operasional perusahaan oleh unit General Service pada PT Angkasa Pura I Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai Bali dalam kegiatan administrasi perusahaan. Metode yang digunakan dalam pengamatan ini adalah metode deskriptif kualitatif yaitu pengamatan yang studi kasusnya mengarah pada pendiskripsian secara rinci dan mendalam mengenai kondisi tentang apa yang sebenarnya terjadi di lapangan. Sumber data yang diperoleh melalui observasi selama peneliti menjalakan praktik kerja lapangan, wawancara yang dilakukan dengan tanya jawab secara langsung dengan salah satu karyawan, dokumentasi melalui hasil layar tangkap sistem serta berkas-berkas pendukung, dan buku-buku yang terkait dengan penelitian ini. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan dan inovasi mengenai sistem administrasi perusahaan yang mampu menciptakan kinerja dan pelayanan yang efektif dan efesien serta memberikan kemudahan untuk karyawan bekerja dalam mengelola kegiatan operasional perusahaan. Keyword : Administrasi, Teknologi, Sistem, Pembayaran, Efektif dan Efesien.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Ilmu Teknik
Ilmu Teknik > Teknik Elektro Dan Informatika > Teknik Informatika
Divisions: Jurusan Administrasi Bisnis > Prodi D3 Administrasi Bisnis > Tugas Akhir
Depositing User: Kadek Merlina Kuswara Dewi
Date Deposited: 29 Sep 2022 02:22
Last Modified: 29 Sep 2022 02:22
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/1883

Actions (login required)

View Item View Item