Sistem Informasi Penyewaan Alat Camping dan grill berbasis Website di Weekcampbali

Pramesti, Ni Nengah and Laksmi, Anak Agung Istri Putri Ari (2024) Sistem Informasi Penyewaan Alat Camping dan grill berbasis Website di Weekcampbali. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Full Text)
RAMA_57401_2115323046_2115323048_full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text (Cover - Bab 1, Bab 4 dan Referensi)
RAMA_57401_2115323046_2115323048_0014028201_0019047104_part.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (644kB)
[img] Text (Buku_Panduan)
Buku_Panduan.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Pada zaman modern ini, teknologi informasi berkembang dengan cepat. Dengan perkembangan teknologi, masyarakat mulai menyadari pentingnya pemanfaatan teknologi untuk membantu meningkatkan efisiensi dan efektivitas dalam melakukan kegiatan sehari – hari. hobi mendaki gunung ataupun berkemah tengah ramai di kalangan anak muda saat ini. tak heran peluang usaha penyewaan alat camping menjadi peluan bisnis bagi Sebagian orang. salah satunya adalah Weekcampbali. Weekcampbali merupakan salah satu usaha yang bergerak di bidang jasa penyewaan alat camping dan grill. saat ini manajemen Weekcampbali masih menggunakan sistem manual maka dari itu munculah ide untuk membuat proyek sistem informasi yang bertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan sistem informasi penyewaan alat camping dan grill berbasis website di WeekCampBali. Sistem ini dikembangkan untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas proses penyewaan, serta memudahkan pelanggan dalam memesan peralatan secara online. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode pengembangan sistem Waterfall, yang meliputi tahap analisis kebutuhan, perancangan, implementasi, dan pengujian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem informasi yang dibangun mampu menyediakan fitur-fitur seperti pemesanan online, pengelolaan stok peralatan, dan pelaporan transaksi.Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa sistem informasi berbasis website ini berhasil meningkatkan layanan penyewaan alat camping dan grill di WeekCampBali, serta memberikan kontribusi positif terhadap pengelolaan operasional bisnis.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Penyewaan Alat Camping, Waterfall, Weekcampbali
Subjects: Ilmu Teknik > Teknik Elektro Dan Informatika > Sistem Informasi
Ilmu Teknik > Teknik Elektro Dan Informatika > Teknologi Informasi
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D3 Manajemen Informatika > Tugas Akhir
Depositing User: Ni Nengah Pramesti
Date Deposited: 08 Sep 2024 14:24
Last Modified: 08 Sep 2024 14:24
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/13596

Actions (login required)

View Item View Item