Pengaruh Penerapan Green Accounting Via Sistem E-Billing dan Kecepatan Melakukan Transaksi Terhadap Keputusan Melakukan Transaksi pada Online Travel Agent Traveloka (Studi Kasus di Kabupaten Gianyar)

Kodoatie, Louis Alfonso and Aryana, I Nyoman Rajin and Damayanti, Ida Ayu Kade Werdika (2022) Pengaruh Penerapan Green Accounting Via Sistem E-Billing dan Kecepatan Melakukan Transaksi Terhadap Keputusan Melakukan Transaksi pada Online Travel Agent Traveloka (Studi Kasus di Kabupaten Gianyar). Undergraduate thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Full Text)
RAMA_93303_2115854018_full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (Cover – Bab 1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_93303_2115854018_0004077508_0001056408_part.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penerapan green accounting melalui sistem e-billing terhadap keputusan bertransaksi pada pengguna online travel agent Traveloka dan untuk mengetahui pengaruh kecepatan transaksi terhadap keputusan bertransaksi pada pengguna online travel agent Traveloka. Kabupaten Gianyar dipilih sebagai studi kasus karena selama tahun 2021 setelah Pemerintah Indonesia melonggarkan pembatasan pergerakan masyarakat, Kabupaten ini menunjukkan pemulihan bisnis yang luar biasa dengan pertumbuhan bisnis terbesar dibandingkan daerah lain di Indonesia, sehingga mewakili perilaku pelanggan di Traveloka. Penelitian ini menggunakan teknik analisis kuantitatif dengan uji regresi linier, uji t dan uji F. Hasil penelitian menjelaskan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan secara parsial antara Green accounting melalui sistem e-billing terhadap keputusan bertransaksi di Traveloka. Hasil penelitian juga menyebutkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan secara parsial antara kecepatan transaksi dengan keputusan bertransaksi di Traveloka, yang mengarah pada hasil ketiga dimana terdapat pengaruh yang signifikan antara Green accounting melalui sistem e-billing dengan kecepatan transaksi yang simultan dengan kecepatan dalam pengambilan keputusan bertransaksi di Traveloka.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Ilmu Ekonomi > Ilmu Manajemen > Manajemen
Divisions: Jurusan Pariwisata > Prodi D4 Manajemen Bisnis Pariwisata > Skripsi
Depositing User: Louis Alfonso Kodoatie
Date Deposited: 29 Oct 2022 13:46
Last Modified: 29 Oct 2022 13:46
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/4597

Actions (login required)

View Item View Item