Prosedur Pelaksanaan Media Promosi pada Objek Wisata Kawasan Luar Pura Uluwatu di Era New Normal

Ardinawa, I Ketut and Harmini, Anak Agung Ayu Ngurah and Suparta, I Ketut (2023) Prosedur Pelaksanaan Media Promosi pada Objek Wisata Kawasan Luar Pura Uluwatu di Era New Normal. Diploma thesis, Politeknik Negeri Bali.

[img] Text (Cover - Bab 1, Bab 5 dan Referensi)
RAMA_93401_2015813047_0009125905_0030086604_part.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (979kB)
[img] Text (Full Text)
RAMA_93401_2015813047_full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Tugas akhir ini bertujuan untuk mengetahui apa sajakah jenis media promosi yang digunakan untuk menarik minat pengunjung di era new normal dan bagaimanakah prosedur pelaksanaan media promosi pada objek wisata pura uluwatu untuk meningkatkan minat pengunjung. Metode yang digunakan adalah metode observasi, wawancara dan kepustakaan. Hasil dari tugas akhir ini adalah, 1) Jenis media promosi yang digunakan untuk menarik minat pengunjung di era New normal pada Objek Wisata Pura Uluwatu yaitu media cetak berupa brosur dan media penyelenggara berupa Instagram, Facebook, Tiktok dan Youtube. 2) Pelaksanaan media promosi pada Objek Wisata Pura Uluwatu yang dapat meningkatkan minat pengunjung yaitu pada media cetak berupa brosur yang disebarkan kepada pihak hotel dan Travel Agent, pada media penyelenggara berupa Instagram, Facebook, Tiktok, Youtube dan melakukan Celebrity endorsement dengan membuat konten yang menarik dan diunggah pada media sosial tersebut.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Ilmu Ekonomi > Ilmu Manajemen > Pemasaran
Ilmu Sosial Humaniora
Divisions: Jurusan Pariwisata > Prodi D3 Usaha Perjalanan Wisata > Tugas Akhir
Depositing User: I Ketut Ardinawa
Date Deposited: 07 Sep 2023 02:38
Last Modified: 07 Sep 2023 02:39
URI: http://repository.pnb.ac.id/id/eprint/8016

Actions (login required)

View Item View Item